Penerimaan siswa baru
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA
MADRASAH ALIYAH NEGERI CILAMAYA
TERAKREDITASI " A "
MENERIMA SISWA BARU
TAHUN PELAJARAN 2013 - 2014
PROGRAM PENGAJARAN :
1. Program Pengajaran Umum
Program ini merupakan program yang wajib diikuti oleh seluruh siswa kelas X (sepuluh)
2. Program Pengajaran Khusus
Program pengajaran ini diselenggarakan di kelas XI (sebelas) dan XII (dua belas) dipilih
dipilih sesuai dengan bakat dan minat siswa.
PROGRAM PENGAJARAN KHUSUS :
1. Program IPA (Ilmu Pengetahuan Alam)
2. Program IPS (Ilmu Pengetahuan Sosial)
FASILITAS PENDIDIKAN :
1. Gedung milik sendiri
2. Laboratorium IPA
3. Laboratorium Komputer/Internet
4. Laboratorium Bahasa
5. Perpustakaan
6. Ruang Multimedia
7. Masjid
8. Sarana Olah Raga
WAKTU PENDAFTARAN
Tanggal : 06 Mei - 05 Juli 2013
Waktu : Setiap hari kerja pukul 08.00 s/d 13.00
Tempat : KAMPUS MAN CILAMAYA
PERSYARATAN :
1. Foto Copy Ijazah Mts/SMP dan sederajat (2 lembar)
2. Surat Keterangan Hasil Ujian (SKHU) dan foto copynya (2 lembar)
3. Pas Photo 3 X 4 ( 4 Lembar )
cek 123, saya alumni tahun 2005, blog ini sangat bermanfaat, ditunggu info para alumni,,,,
BalasHapusAssalamu'alaikum wr.wb.
BalasHapusperkenalkan mana saya Aan Manaf, saya mau Tanya, kalo anda alumni Man Cilamaya, saya pengen tau apa ada alumni tahun 2005 bernama ANISYAH?
kalo tau saya minta infonya, balas ke aanmanaf87@gmail.com.
sangat penting, untuk menjaga tali silaturahmi.